
Foto: Ario Bayu. ©2013 yuuhu.info
Reporter: Defri Putra
Yuuhu.info, Hanung Bramantyo mengaku kesulitan menyeleksi pemeran dalam film
SOEKARNO: INDONESIA MERDEKA. Sutradara itu akhirnya memilih Ario Bayu
menjadi pilihan.
Dikatakan Hanung, Ario telah menyingkirkan 3 nama pemeran yang sudah tidak diragukan lagi kapasitasnya.
"Ario Bayu menjadi yang dipilih diantara Agus Kuncoro, Anjasmara dan Darius (Sinathrya). 4 tokoh itu yang ikut casting sebagai Soekarno," tutur Hanung dalam gathering film SOEKARNO: INDONESIA MERDEKA, di Hotel Four Season, Kuningan, Jakarta Selatan (8/5).

Untuk kriteria fisik Hanung pun tak menampik bahwa hal tersebut menjadi penilaian. Karena Hanung ingin mendapatkan gambaran yang mendekati dari tokoh aslinya.
"Fisik jelas. Kami lihat foto aslinya, kami padankan atau bandingkan dengan banking aktor yang kami punya. Selanjutnya adalah akting dia. Terus komersial atau tidak, kalau ini urusannya ama PH (production house). Pokoknya banyak sekali pertimbangan dalam menentukan pemeran," tandasnya. (kpl/ato/uji/sjw)
Sumber: Kapanlagi.com
Dikatakan Hanung, Ario telah menyingkirkan 3 nama pemeran yang sudah tidak diragukan lagi kapasitasnya.
"Ario Bayu menjadi yang dipilih diantara Agus Kuncoro, Anjasmara dan Darius (Sinathrya). 4 tokoh itu yang ikut casting sebagai Soekarno," tutur Hanung dalam gathering film SOEKARNO: INDONESIA MERDEKA, di Hotel Four Season, Kuningan, Jakarta Selatan (8/5).

Untuk kriteria fisik Hanung pun tak menampik bahwa hal tersebut menjadi penilaian. Karena Hanung ingin mendapatkan gambaran yang mendekati dari tokoh aslinya.
"Fisik jelas. Kami lihat foto aslinya, kami padankan atau bandingkan dengan banking aktor yang kami punya. Selanjutnya adalah akting dia. Terus komersial atau tidak, kalau ini urusannya ama PH (production house). Pokoknya banyak sekali pertimbangan dalam menentukan pemeran," tandasnya. (kpl/ato/uji/sjw)
Sumber: Kapanlagi.com

Langganan berita!
|